
Melalui berbagai haditsnya, Rasulullah Muhammad saw. memberitahukan
kepada umat Islam mengenai masalah-masalah atau perkara-perkara yang
mengundang laknat maupun kecintaan/rasa suka para malaikat. Mengapa kita
perlu hirau dengan laknat dan kesukaan malaikat?:
>> Apa yang disuka maupun dibenci malaikat pada hakikatnya juga
dibenci dan dicinta Allah dan rasul.Inilah hakikat rukun iman sebagai
sebuah kesatuan yang bersifat sistemik. Tak ...